Apa itu agarwood (gaharu)?
Perkebunan Agarwood / Gaharu |
Agarwood / Eaglewood / Gaharu / Aloeswood / Wood of God – adalah : sejumlah nama yang biasa disebut untuk jenis pohon ini. Akar dan batangnya mengeluarkan harum semerbak.
Harga 1 Batang Pohon Agarwood bisa mencapai beberapa ribu dollar USD per kilogram, makanya Pohon Ini disebut sebagai “POHON YANG SANGAT MAHAL DI DUNIA – ”MOST EXPENSIVE TREES IN THE WORLD”
Setelah Penyulingan Harga Minyak Gaharu Bisa Mencapai Sekitar USD 5,000 ~ USD 10,000/kg dan Setelah Dibuat Menjadi Cairan Extract Harganya Mampu Mencapai Lebih Dari USD 30,000 atau Rp. 300.000.000,- / Liter.
|
Manfaat Agarwood
- Aktivitas Kebudayaan - Islam, Budha, Hindu
- Perayaan Keagamaan - Kebanyakan di Negara Islam dan Arab
- Wangi Parfum - Wanginya Tahan Lama Banyak Diminati di Negara Eropa Seperti Daerah Yves Saint Laurent, Zeenat dan Amourage
- Aroma Terapi - Menyegarkan Tubuh, Perayaan dan Undangan
- Kecantikan - Sabun, Shampo Yang Harum Semerbak
- Obat & Kesehatan - Biasa Digunakan di Pengobatan Tradisional Khususnya Dinegara China dan Jepang
- Koleksi Pribadi - Untuk Ruangan Besar Khusus Eksklusif
Beberapa contoh barang jadi hasil dari kayu gaharu (agarwood)
|
Tidak ada komentar:
Posting Komentar